http://www.youtube.com/watch?v=EhHmjzA4fnAendofvid [starttext] Film "OPERASI TRIKORA" Merupakan film mini dokumenter yang menceritakan heroisme dan keberanian para pahlawan bangsa dalam Operasi Trikora. Dalam film ini pula juga di ulas berbagai usaha perjuangan bersenjata, politik, dan diplomasi Republik Indonesia dalam pengembalian Irian Barat ke dalam Negara Kesatuan Republik Indonesia. Ini merupakan simbol perlawanan Indonesia yang kala itu dipimpin Presiden Soekarno terhadap Negara-Negara Boneka bentukan Belanda, yang dibentuk bertujuan untuk mengepung Indonesia, baik secara politik, ekonomi daan budaya. Ini merupakan fakta sejarah, bahwa perjuangan secara diplomasi tidaklah cukup, jika tanpa di dukung oleh kekuatan militer yang tangguh dan disegani. Tanpa hal tersebut, Mustahil Amerika Serikat dan Australia tiba-tiba mencabut dukungannya kepada Belanda.Dan Membuat Belanda Menyerahkan Irian Barat Ke NKRI Lalu bagaimana pemerintahan Orde Reformasi menyikapi perkembangan kekuatan regional dan ancaman yang akan terjadi terhadap NKRI kedepan. Apalagi setelah kehadiran 2.500 pasukan marinir Amerika di Australia, patut untuk kita cermati bersama. Bahkan Russia kini berusaha mengimbangi kekuatan Amerika di Asia Tenggara dengan membangun pangkalan militernya di Vietnam. Apakah orde ini akan mengembalikan Supremasi Indonesia seperti di jaman kepemimpinan Soekarno yang pernah menjadikan Indonesia sebagai salah satu kekuatan yang mematikan dan terkuat di Belahan Bumi Bagian Selatan. Ataukah akan mengikuti jejak orde baru?. Selamat Menyaksikan[endtext]

OPERASI TRIKORA

  • Uploaded by: Aries Munandi
  • Views:
  • Category:
  • Share

    0 comments:

    Post a Comment

     

    Our Team Members

    Copyright © Sejarah Bangsa ada disini | Distributed By Blogger Themes | Designed by Templateism.com | WPResearcher.com